Mimpi buruk menghantui Mayor Ben Marco pasca Perang Teluk. Ia curiga Sersan Raymond Shaw, sang calon wakil presiden, bukanlah pahlawan. Kekuatan politik Shaw melonjak, sementara Marco temukan implan misterius di tubuhnya. Ingatan mengerikan pun kembali, mengungkap konspirasi gelap di balik perang.
Sutradara: