H. Basmin Mattayang
H. Basmin Mattayang
PersonBasmin Mattayang adalah Bupati Luwu yang mulai menjabat sejak 15 Februari 2019. Sebelumnya, ia juga sempat menjabat sebagai Bupati Luwu di tahun 2004-2008. Ia berpasangan dengan Wakil Bupati Luwu, Syukur Bijak.