Choi Tae-Joon
Choi Tae-joon adalah aktor Korea Selatan kelahiran 7 Juli 1991. Kariernya memuncak melalui serial televisi JBTC berjudul Padam Padam... The Sound of His and Her Heartbeats (2011). Ia telah berperan dalam berbagai film serta serial televisi lainnya.