vidio logo
Gandhi Fernando
Gandhi Fernando

Gandhi Fernando

Ferdinandus Gandhi Fernando Hasmana yang lebih dikenal sebagai Gandhi Fernando adalah seorang aktor, penulis skenario, dan produser film berkebangsaan Indonesia yang berdarah India-Manado.