John Krasinski
John Krasinski merupakan aktor dan sutradara kelahiran Boston, Massachusetts, USA. Ia dikenal melalui perannya dalam Jim Halpert di The Office (2005) dan sutradara sekaligus aktor film A Quiet Place (2018) dan A Quiet Place II (2021).
John Krasinski merupakan aktor dan sutradara kelahiran Boston, Massachusetts, USA. Ia dikenal melalui perannya dalam Jim Halpert di The Office (2005) dan sutradara sekaligus aktor film A Quiet Place (2018) dan A Quiet Place II (2021).